Senin, 01 Oktober 2012

Bahagia dan Lukaku



Terakhir kali kita bersama
Aku tersipu malu dalam pelukanmu
Kau hangatkan hatiku dengan kasihmu
Kau buatku tersenyum dengan hadirmu
Kau buatku mencintaimu setulus hati

Ku lewati tiap detik waktuku
Untuk melakukan yang terindah untukmu
Hingga tak pernah ku sadari
Dirimu begitu berarti dalam nafasku
Namun semua harapan dan mimpiku
Sirna dalam sekejap pandangan mataku

Cintaku tlah kau ubah menjadi air mata
Sayangku tlah kau ubah menjadi pilu
Kau mebuatku terjatuh menangis
Dalam dekapan cintamu yang semu
Perih,,, sakit,,,yang hanya ku rasa
Saat kau hapus tetesan air mataku
Saat ku melihat dirimu bersamanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar