Ketika bulan menghilang
tanpa sinarnya
Itu adalah saksi
perjalanan hidupmu
Ketika angin semilir
berhembus
Itu adalah saksi
hembusan nafasmu
Kadang kala kita butuh
sejengkal waktu
Untuk memahami arti
sebuah kehidupan
Hadirnya bulan di
keindahan malam
Itu adalah bukti
kasihnya untukmu
Karena ia selalu
menemanimu
Menyambut bergantinya
usia jiwamu
Semoga dengan jiwa
barumu
Engkau senantiasa lebih
dekat dengan-Nya
Dia yang memberikan
nafas untukmu
Dan jangan-lah engkau
enggan bersyukur
Atas keindahan dan
kebaikan untukmu
“Happy Briithday To You”
Semoga kebahagiaan
selalu mengelilingimu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar